E-government adalah istilah mengenai kegiatan pemerintahan yang
menggunakan media teknologi dan informasi, dalam memberikan informasi dan
pelayanan untuk warganya, serta hal-hal yang lainnya yang berhubungan dengan
pemerintahan. E-government merupakan pemanfaatan telematika dalam bidang
pemerintahan. Dalam e-government telematika lebih kepada membantu dalam konteks
pembangunan. Baik negara maju maupun berkembang, telematika digunakan dalam
beberapa sektor seperti menurunkan biaya untuk mengakses informasi,
berkomunikasi dan melaksanakan berbagai kegiatan transportasi.